Rabu, 04 Agustus 2010

Desain Laptop Masa Depan

Perkembangan teknologi komputer semakin pesat. Dulu, komputer PC dengan tipe processor Intel 80286 sudah terasa sangat canggih. Jika dibandingkan dengan sekarang, mungkin tipe itu sudah sangat tidak berharga buat kita. Apalagi jaman sekarang, teknologi semakin canggih. Komputer yang dulunya berukuran besar, saat ini dibuat semakin kecil saja. Mungkin diantara kita sudah tidak asing lagi dengan Laptop ataupun Notebook. Ukuran nya yang mini dan dapat di bawa kemana saja membuat benda yang satu ini banyak diminati orang-orang saat ini. Tipe, ukuran, bentuk maupun modelnya sudah beraneka ragam.
Hanya dalam kurun waktu sekitar 15 tahun, perkembangan teknologi komputer sudah tidak dapat dibendung lagi. Semakin hari ukurannya semakin kecil dan semakin unik, dan fungsinya pun semakin praktis. Berikut ini dapat kita lihat desain-desain laptop masa depan yang semakin praktis dan semakin canggih.

Desain-Laptop-Masa-Depan-1
Desain-Laptop-Masa-Depan-2
Desain-Laptop-Masa-Depan-3
Desain-Laptop-Masa-Depan-4
Desain-Laptop-Masa-Depan-6
Desain-Laptop-Masa-Depan-7
Desain-Laptop-Masa-Depan-8
Desain-Laptop-Masa-Depan-9


Desain-Laptop-Masa-Depan-10

Senin, 02 Agustus 2010

Handphone Masa Depan

Handphone Masa Depan Dengan Teknologi Viera dan AQUOS

NTT DoCoMo Jepang menunjukkan 2 buah handphone masa depan. Kecanggihan kedua handphone ini terletak pada layarnya yang sangat luas dan menggunakan teknologi seperti yang dipakai pada layar LCD Sharp AQUOS dan Panasonic Viera!

Handphone dengan layar sebesar 3.5 inci ini memiliki resolusi yang sangat besar, yaitu 480x854 pixel dan juga mensupport video 30 fps. Handphone ini juga memiliki onboard TV Tuner. Kedua tipenya disebut P905iTV(Panasonic) dan SH905iTV(SHARP), untuk seri SH905iTV handphone ini juga mendukung Dolby Mobile Standard, yang adalah pertama di dunia!

Dengan segala kecanggihan ini kita hanya bisa berharap kedua handphone ini bisa masuk ke pasar Indonesia, walaupun entah berapa tahun lagi baru dapat terwujud.

Posted on Nov 03, 2007 08:33 | by squilliam fancyson